PERAN IKLIM ORGANISASI DALAM MENINGKATKAN MOTIVASI KERJA KARYAWAN PADA PDAM GIRI MENANG MATARAM

Penulis

  • Irwan Cahyadi Universitas Bumigora
  • Rini Anggriani Universitas Bumigora
  • Widia Febriana Universitas Bumigora
  • Abdurrahman Abdurrahman Universitas Mataram
  • Mohammad Najib Roodhi Universitas Mataram

DOI:

https://doi.org/10.29303/distribusi.v12i1.476

Kata Kunci:

iklim organisasi, motivasi kerja

Abstrak

Peranan iklim organisasi di dalam suatu organisasi sangatlah penting, apabila iklim organisasi tidak menunjang maka motivasi kerja pun akan hilang, dan itu akan berakibat pada hasil kerja yang tidak sempurna dan hasilnya di dalam memberikan pelayanan terhadap pelanggan (konsumen) menjadi tidak memuaskan.  Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui peran faktor-faktor iklim organsiasi yang terdiri dari dimensi psikologikal, dimensi struktural, dimensi sosial, dan dimensi birokratik dalam meningkatkan motivasi kerja karyawan PDAM Giri Menang Mataram. Jenis penelitian ini termasuk dalam penelitian asosiatif yang menggunakan metode sampel survey dalam pengumpulan datanya. Alat analisis yang digunakan adalah analisis uji t pada alpha 5 %. Berdasarkan hasil uji t tersebut, diketahui bahwa faktor-faktor iklim organisasi yang terdiri dari dimensi psikologikal, dimensi struktural, dimensi sosial, dan dimensi birokratik berpengaruh signifikan terhadap peningkatan motivasi kerja karyawan PDAM Giri Menang Mataram.

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Referensi

Dessler, G. (2017). Manajemen Sumber Daya Manusia. In Pelatihan dan Pengembangan. https://doi.org/10.1145/2505515.2507827

Hasibuan, M. S. P. (2014). Organisasi & Motivasi : Dasar Peningkatan Produktivitas (Cetakan 8). Bumi Aksara.

Lineker Arru, & Hidayati Tetra. (2016). Pengaruh Iklim Organisasi dan Kepuasan Kerja Serta Komitmen Organisasional Terhadap Kinerja Karyawan. Jurnal Feb, 12(2), 250–269.

Luthfi, F. (2018). Pengaruh Penempatan dan Keterikatan Karyawan Melalui Motivasi Terhadap Prestasi Kerja (Studi kasus terhadap ASN Polda Riau, Pekanbaru). Jurnal Online Mahasiswa Univeritas Riau, 1(1), 1–15.

Madogo, R., & Pribadi, U. (2016). Upaya Peningkatan Kualitas Sumber Daya Manusia Di Badan Kepegawaian Daerah Kabupaten Pulau Morotai Provinsi Maluku Utara Tahun 2016. Prosiding Konferensi Nasional Ke- 5 Asosiasi Program Pascasarjana Perguruan Tinggi Muhammadiyah (APPPTM), 1–10.

Mamanua, R., Lengkong, F., & Rompas, S. (2014). Pengaruh Iklim Organisasi Terhadap Motivasi Kerja Aparatur Birokrasi ( Suatu Studi Dikantor Walikota Manado). Jurnal Administrasi Publik UNSRAT, 3(004), 1239.

Nufus, H. (2021). Pengaruh Iklim Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan Pada Alfamart Di Bintaro. Jurnal Tadbir Peradaban, 1(3), 182–188. https://doi.org/10.55182/jtp.v1i3.68

Putranti, H. R. D., Megawati, M., & Setyobudi, S. (2018). Pengaruh Budaya Kerja Dan Komitmen Organisasi Terhadap Kinerja Melalui Motode TULTA Sebagai Variabel Kontrol. Jurnal Inspirasi Bisnis Dan Manajemen. https://doi.org/10.33603/jibm.v2i2.1556

Ritonga, R., & Hutagalung, I. (2018). Pengaruh Iklim Komunikasi dan Komitmen Organisasi Terhadap Kepuasan Kerja Pegawai Kecamatan XYZ. Jurnal Kajian Komunikasi, 6(2), 72–84. http://jurnal.unpad.ac.id/jkk/article/view/16712/9169

Rivai, V., & Ella, J. (2013). Sumber Daya Manusia untuk Perusahaan. In Jakarta: PT Raja Grafindo Persada (Edis Ketig, p. 1138). PT. Raja Grafindo Persada.

Susanty, E. (2013). Iklim Organisasi: Manfaatnya Bagi Organisasi. Semnas Fekon: Optimisme Ekonomi Indonesia 2013, Antara Peluang Dan Tantangan, 230–239. http://repository.ut.ac.id/4918/

##submission.downloads##

Diterbitkan

2024-03-26

Cara Mengutip

Cahyadi, I., Anggriani, R., Febriana, W., Abdurrahman, A., & Roodhi, M. N. (2024). PERAN IKLIM ORGANISASI DALAM MENINGKATKAN MOTIVASI KERJA KARYAWAN PADA PDAM GIRI MENANG MATARAM. Jurnal Distribusi, 12(1), 159–166. https://doi.org/10.29303/distribusi.v12i1.476